Kamis, 10 Jun 2021
  1 Replies
  485 Visits
  Subscribe
Pagar Besi Tempa

Salah satu jenis pagar yang saat ini banyak digunakan untuk rumah adalah jenis Titlepagar besi tempa, atau disebut juga Titlepagar klasik.

Pagar jenis ini memang memiliki beberapa kelebihan serta keistimewaan jika dibandingkan dengan jenis pagar lainnya.

Pagar besi tempa / pagar klasik tampak kokoh dan mampu memberikan kesan elegan pada tampilan rumah.

Perawatan pagar jenis ini juga terbilang mudah, Anda hanya cukup melakukan pengecatan ulang setiap beberapa tahun sekali.

Pagar ini juga memiliki ketahanan yang baik terhadap karat. Hal tersebut dikarenakan, pagar ini dibuat menggunakan besi-besi solid dan ornamen aluminium.

Ia dapat bertahan lebih lama jika dibandingkan dengan jenis pagar rumah yang lainnya.

Berikut beberapa model pagar besi tempa:

https://nuansaklasik.com/wp-content/uploads/2021/05/pagar-besi-tempa-ciganjur-1080x710.jpg

https://nuansaklasik.com/wp-content/uploads/2021/05/IMG20200919125246-1-1080x608.jpg

https://nuansaklasik.com/wp-content/uploads/2021/05/pagar-besi-tempa-bogor-1080x608.jpg

https://nuansaklasik.com/wp-content/uploads/2021/05/pagar-besi-tempa-benhil-1-1080x822.jpg

Berikut adalah ulasan singkat mengenai pagar besi tempa klasik, dan semoga dapat menjadi inspirasi bagi Anda semua.

Dan bagi Anda yang berminat untuk menggunakan produk pagar besi tempa untuk hunian Anda, silahkan hubungi kami.

Anda bisa berkonsultasi secara gratis kepada kami, atau untuk bertanya seputar desain, harga dan yang lain-lainnya.

Silahkan kunjungi official website kami: Titlehttp://www.nuansaklasik.com

Nuansa Klasik Workshop
Spesialis Pagar Besi Tempa

Jl. H. Saleh No.5, Semanan, Kalideres, Jakarta Barat 11850
Phone: 085281814412